Ketika aku berada di kampus
Jiwaku seperti terbakar hangus
Diriku bertanya tanya apa langkah awal yang harus aku lakukan
Karena aku sadar menjadi mahasiswa kupu kupu itu bukan pendirian ku
Di tahun 1998 di masa orde baru dimana seorang mahasiswa yang tugasnya hanya kuliah saja.
Dilarang berfikir kritis tentang bangsa,
Demokrasi di bungkam tak berdaya,
Mahasiswa menghilang begitu saja karena berfikir kritis terhadap bangsa,
Tapi sekarang....!
Mahasiswa bebas berdemokrasi
Bebas berproses di organisasi dan berfikir kritis tentang polemik yg terjadi di negara ini,
Tapi..... al-hasil....!
Mahasiswa ogah ikut organisasi
Mahasiswa ogah berproses di organisasi
Dengan alasan...
"Saya mau fokus kuliah biar lulus cepat"
Ha.... Ha.... Ha .. lucu jadi mahasiswa kupu kupu
( Khoiri Afandy 21september2020)
0 komentar:
Posting Komentar